Laporan Akhir 2



2. Gambar Rangkaian Simulasi [back]


3. Video Simulasi [back]



4. Analisa [back]

1.    Jelaskan prinsip kerja dari rangkaian non inverting

Rangkaian Non-Inverting amplifier berfungsi untuk memperkuat tegangan keluaran. Sesuai terlihat pada rangkaian( Vin dihubungkan ke kaki positif op-amp ), arus yang mengalir dari Vin, kemudian akan masuk ke ke tahanan input(Rin), karena impedansi di input op amp sangat besar maka menyebabkan arus lebih memilih mengalir ke tahanan feedback(Rf) lalu kemudian akan menghasilkan tegangan keluaran. Didapatkan penguatan tegangan keluaran dari rangkaian inverting seperti rumus berikut:



2.    Apa pengaruh Vin dan Vout pada rangkaian non inverting

 

      Sesuai dengan rumus dari rangkaian non inverting dapat dilihat bahwa Vout dan Vin berbanding lurus dan memiliki fasa yang sama, jadi dapat disimpulkan bahwa jika nilai Vin semakin besar maka nilai dari Vout  juga semakin besar.

3.      Jelaskan pengaruh dari +V saturasi dan -V saturasi pada tegangan output yang dihasilkan.


Pengaruh dari dari +V saturasi dan -V saturasi pada tegangan output yang dihasilkan dimana  berfungsi sebagai pembatas nilai output dari op-amp. Jadi ketika nilai output yang dihasilkan melebihi dari nilai  V saturasi maka nilai output yang dihasilkan akan dipotong sesuai dengan nilai V sat agar tidak melebihi nilai V saturasi.



4.    Bagaimana turunan rumus Vout dari rangkaian non inverting


                    Untuk memulai analisis rangkaian penguat non-inverting, terapkan hukum Kirchoff arus pada titik cabang A dan asumsi I+ = I- = 0, sehingga gambar rangkaian penguat non-inverting

         Berikut penjabaran penurunan rumus op-amp non inverting berdasarkan gambar 3
didapatkan persamaan arus yang mengalir pada titik cabang A, sebagai berikut:
Persamaan 1

                        𝐼𝑓 = 𝐼g


Dengan menggunakan teori tegangan titik simpul, persamaan (1) dapat dijabarkan menjadi: 

Persamaan 2

 
Karena V+ = Vin dan V- = VA , serta asumsi nilai V+ = V- maka dapat dituliskan nilai Vin = VA. Sehingga persamaan (2) menjadi:

Persamaan 3

 Dengan menyederhanakan persamaan (3), dapat diperoleh persamaan tegangan keluaran dari penguat non-inverting:


Persamaan 4

 
    
5.    Jelaskan pengaruh rangkaian feedback pada rangkaian non inverting

Perngaruh rangkaian feedback terhadao rangkaian non inverting dimana rangkaian feedback berfungsi sebagai penguat sinyal pada op amp,karena masukan dan keluarannya berfasa sama.




5. Link Download [back]
Rangkaian Download!!!
Video Download!!!       
HTML Download!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar